RESOLUSI 2026 # Pengalaman belajar yang saya dapat setalah 6 bulan belajar di SMKN 6 MALANG adalah.. Saya dapat memahami materi-materi kejuruan sesuai jurusan yang dipilih, serta terbiasa belajar praktik dan teori secara seimbang. Lalu saya juga belajar mengatur waktu belajar saya dengan baik dan efektif, selain itu melatih kemandirian dalam belajar, dan melatih sikap teliti dan sabar dalam menyelesaikan tugas praktik maupun teori. Selain itu, saya juga memahami pentingnya sikap, etika, dan ilmu yang saya dapatkan untuk mempersiapkan PKL ( Praktik Kerja Lapangan ). # 12 hal/tindakan yang akan saya lakukan selama 2026 agar upknya lancar, naik kelas dengan nilai bagus, dan mendapat tempat PKL sesuai keinginan : 1. Untuk UPK Menyiapkan mental dan ketrampilan sebelum UPK Belajar dan memahami materi-materi UPK secara bertahap dan rutin Melatih kerjasama dan komunikasi dalam kelompok Bertanya kepada guru jika ada materi yang belum paham 2. Agar naik kelas Mengerjakan...
Komentar
Posting Komentar